LENTERATIMES.COM - Selain skincare yang digunakan pada kulit wajah bagian luar, kamu juga bisa menggunakan skincare yang bisa diminum yaitu jus.
Seperti yang diketahui memiliki kulit wajah yang sehat dan awet muda bisa juga didapatkan dengan rajin mengonsumsi sayur dan buah buahan, salah satu caranya dengan membuat jus.
Nah, kali ini akan dibagikan resep jus yang bagus untuk kulit wajah agar tetap sehat dan awet muda, yuk simak bersama-sama.
Baca Juga: Ingin Menanam Sayur Sawi Dirumah? Berikut Ini Beberapa Cara yang Bisa Anda Lakukan dengan Mudah
1. Jus Mentimun dan Kale
Yang pertama ada jus dari sayur dan buah berwarna hijau, yaitu Mentimun dan Kale, jus ini membersihkan tubuh dari racun dan juga kulit wajah yang sehat.
Kale, khususnya, dianggap melindungi dari kanker karena mengandung vitamin A, C, dan K, serta sejumlah kecil vitamin B6, B1, B3, E, dan Omega-3 yang ramah tubuh dan kulit untuk hidrasi.
Baca Juga: Punya Kulit Wajah Sehat Anti Jerawat Dengan Asupan Nutrisi Ini!
Bahan:
- Timun, potong ujungnya
- Sayur kale 1 ikat
Cara membuat:
- Bersihkan Timun dan sayur Kale
- Masukan timun dan kale tambahkan air ke dalam blender
Artikel Terkait
Bisa Bantu Menyehatkan Jantung! Simak Manfaat Kesehatan Jus Wortel
Ternyata Ini Alasan Mengapa Minum Jus Apel Setiap Hari Bisa Ratakan Perut Buncit
Jus yang Bantu Kulit Kamu Menjadi Awet Muda! Simak Selengkapnya